Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Redaksi halaman

gambar pantai

www newsskri.com. Pedoman Media Siber Kemerdekaan berpendapat, kemerdekaan berekspresi, dan kemerdekaan pers adalah hak asasi manusia yang dilindungi Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945, dan Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia PBB. Keberadaan media siber di Indonesia juga merupakan bagian dari kemerdekaan berpendapat, kemerdekaan berekspresi, dan kemerdekaan pers. Media siber memiliki karakter khusus sehingga memerlukan pedoman agar pengelolaannya dapat dilaksanakan secara profesional, memenuhi fungsi, hak, dan kewajibannya sesuai Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers dan Kode Etik Jurnalistik. Untuk itu Dewan Persbersama organisasi pers, pengelola media siber, dan masyarakat menyusun Pedoman

Iklan

Tag Terpopuler

HIPMI KAB SERANG RESMIKAN GALERI INVESTASI

Jumat, 26 Mei 2023 | Mei 26, 2023 WIB | 0 Views Last Updated 2023-05-27T04:37:32Z

Serang, newsskri - HIPMI KABUPATEN SERANG Bersama Bursa Efek Indonesia (IDX)  mengadakan PERESMIAN GALERI INVESTASI dan sosialisasi perusahaan go publik diswissbel modern cikande.

Kegiatan ini dihadiri oleh beberapa perusahaan yang berada di kawasan Moderen Cikande dan sebagian besar adalah anggota HIPMI, Kominitas dan UKM.

Gelar Wahana Pratama ketua HIPMI Kabupaten Serang pertama memberikan apresiasi kepada Bursa Efek Indonesia untuk kegiatan hari ini, bahwa kegiatan ini bertujuan untuk membuka pengetahuan para pengusaha muda sehingga diharapkan galeri investasi yang dibuat ini, bisa menyatukan persepsi sehingga penyampaian informasi dalam satu wadah yang sama dengan baik dan detail kemudian HIPMI KABUPATEN SERANG bisa berperan dalam hal mendoromg investasi dikabupaten serang.

Kemudian dilain hal kegiatan ini diharapkan bisa membuka pemahaman pengusaha muda untuk bisa go Public perusahanya sehingga bisa di catat di bursa efek Indonesia (IDX).

“Harapannya dari workshop go publik ini perusahaan lokal bisa mengeluarkan saham di bursa efek Indonesia tidak hanya saham tapi bisa obligasi, security aset dan lainya,” ungkap Muhammad Fadli kepala wilayah Bursa Efek Indonesia Banten (BEI KANWIL BANTEN)

Senada demikian diungkapkan oleh Andi Jempol BENDUM HIPMI BANTEN yang sekaligus DIREKTUR PT. BINTANG KRAKATAU MANDIRI GROUP " Kegiatan seperti ini tentu sangat memberikan manfaat yang baik untuk banten, dan khususnya kabupaten serang dalam mendorong investasi agar masuk dikabupaten serang melalui adanya galeri investasi dan kemudian perusahaan lokal atau asli banten bisa menjadi perusahaan yang go publik. Ungkapnya. 

Dilain sisi sebagai ketua okk hipmi kabupaten serang khaeroni menjelaskan bahwa tentu kegiatan ini adalah fokus hipmi kabupaten serang sesuai arahan dari ketua umum bpc hipmi kab serang, semoga kedepan akan ada perusahaan lokal atau asli dari temen2 hipmi yang bisa go publik, kemudian hipmi kabupaten serang siap menjadi wadah atau tempat investasi sehingga galeri investasi ini bisa bermanfaat. (Red)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

×
Berita Terbaru Update